oleh Rahmat Hidayat | Jan 21, 2026 | News Release, News Release
Meningkatnya frekuensi bencana hidrometeorologi menjadi peringatan serius untuk pentingnya menjaga hutan, sebagai penyangga kehidupan. Salah satu bentang alam yang masih tersisa di Jambi adalah Lanskap Berbak–Sembilang. Kawasan hutan yang didominasi oleh ekosistem...
oleh Sukmareni | Jan 7, 2026 | News Release, News Release
Catatan Akhir Tahun 2025 KKI WARSI Jambi, jantung Sumatera yang selama ratusan tahun dijaga oleh hutan alamnya, kini berada di titik genting. Pohon-pohon yang dahulu menjadi “pasak bumi”, penyangga air, iklim, dan kehidupan, satu per satu runtuh di tengah laju...
oleh Abida Bahriatussifa | Des 10, 2025 | News Release, News Release
Cahaya matahari dari timur mulai muncul dari sela-sela perbukitan, ketika masyarakat Desa Apau Ping, Kecamatan Bahau Hulu, Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara, memulai perjalanan ke ladang Yusuf Apui. Mereka berjalan menuju dermaga desa sembari saling lempar candaan....
oleh Abida Bahriatussifa | Des 8, 2025 | Feature, News Release
Beberapa tahun silam, ada sosok yang dengan tenang menyusuri pedalaman hutan hutan Kalimantan. Dengan perawakan yang cukup nyentrik dan ukuran tubuh yang cukup besar. Sosok ini pemalu yang tidak menyukai perjumpaan dengan manusia. Sosok ini bukanlah penguasa hutan,...
oleh Nabila Fitriatul Aini | Nov 15, 2025 | News Release, News Release
Sungai Pinang, 15 November 2025 Kawasan mangrove di Nagari Sungai Pinang, Kecamatan Koto XI Tarusan, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatra Barat, mengalami kerusakan cukup parah dalam beberapa tahun terakhir. Vegetasi mangrove yang dahulu tumbuh rapat kini banyak yang...
oleh Sonia | Sep 26, 2025 | News Release, News Release
Masyarakat di Bengkulu Utara membuktikan jika menjaga hutan tidak semata mengeluarkan biaya, tetapi juga mendatangkan pendapatan. Menurut data GoKUPS Kementerian Kehutanan, nilai transaksi ekonomi masyarakat di sekitar kawasan hutan Bengkulu Utara mencapai Rp5,3...