Hari Lingkungan Hidup dan Hal yang Luput Kita Pahami

Hari Lingkungan Hidup dan Hal yang Luput Kita Pahami

Akhir-akhir ini, kita sering dibuat bingung oleh perubahan cuaca yang tak menentu. Dari siang hingga sore, panas terasa bedengkang, terik matahari seakan membakar ubun-ubun dan menimbulkan sakit kepala. Namun, menjelang petang, tiba-tiba saja hujan deras turun...